PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS TRIGGER FINGER DEXTRA DENGAN MODALITAS KINESIO TAPPING DAN AUTO STRECHING

Author(s):
   Winda Dia Futri
Tahun:
   2023
NIM Mahasiswa:
 Winda Dia Futri
Nama Mahasiswa:
 WINDA DIA FUTRI
Nama Penulis:
 Winda Dia Futri
Item Type:
 Karya ilmiah mahasiswa (tesis, skripsi, KTI, laporan PKL)
Keyword(s):
Kinesio tapping dan auto streching
Abstract :
ABSTRAK
Latar Belakang: Trigger finger adalah penyakit pada jari jari yang disebabkan oleh peradangan dan penyempitan pada celah retinaculum sehingga menyebabkan rasa nyeri pada jari jari. Penyebab terjadinya pengapuran sehingga selubung tendon terjepit, gejala nya kaku, nyeri saat di gerakan menekuk gerakan nya terbatas dan berbunyi krik saat diluruskan.
Tujuan: Untuk mengetahui manfaat penatalaksanaan fisioterapi pada kasus trigger finger dextra dengan moalitas kinesio tapping dan auto streching yang dapat mengurangi nyeri, meningkatkan kekuatan otot dan meningkatkan lingkup gerak sendi.
Hasil: Setelah dilakukan tindakan fisioterapi sebanyak 6 kali dengan modalitas kinesio tapping dan auto streching, didapatkan hasil pertemuan adanya penurunan nyeri, peningkatan kekuatan otot, dan peningkatan lingkup gerak sendi.
Kesimpulan: Kinesio tapping dan auto streching dapat mengurangi nyeri, meningkatkan kekuatan otot, dan meningkatkan lingkup gerak sendi