PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS TENDINITIS PATELLARIS SINISTRA DENGAN INTERVENSI TRANSCUTANEUS ELECTRICAL NERVE STIMULATION, ULTRASOUND, DAN TERAPI LATIHAN DI KLINIK FISIOTERAPI VILLA GADING

Categorie(s):
   Karya Tulis Ilmiah
Author(s):
   Hidayat
Tahun:
   2024
NIM Mahasiswa:
 202151023
Nama Mahasiswa:
 HIDAYAT
Nama Penulis:
 HIDAYAT
Item Type:
 Karya ilmiah mahasiswa (tesis, skripsi, KTI, laporan PKL)
Keyword(s):
Transcutaneus Electrical Nerves Stimulation (TENS), Ultrasound, Dan Terapi Latihan, Tendinitis Patellaris
Abstract :
Latar Belakang : Tendinitis patellaris merupakan kondisi degeneratif yang mempengaruhi tendon patela. Tendinitis patellaris disebabkan oleh adanya kontraksi otot-otot quadriceps eksentrik dikarenakan adanya mekanik dengan tekanan yang besar saat melakukan gerakan melompat.
Tujuan : Untuk mengetahui pelaksanaan fisioterapi dalam mengurangi nyeri, meningkatkan kekuatan otot, dan meningkatkan aktifitas fungsional dengan modalitas transcutaneus electrical nerves stimulation (tens), ultrasound, dan terapi latihan
Hasil : Setelah dilakukan terapi sebanyak empat kali di dapatkan hasil adanya pengurangan nyeri dan peningkatan aktifitas fungsional.
Kesimpulann : Transcutaneus electrical nerves stimulation (TENS), ultrasound, Dan terapi latihan dapat mengurangi nyeri, meningkatkan kekuatan otot, dan meningkatakan aktifitas fungsional.